Aktivitas kawasan Pelabuhan Malahayati, Krueng Raya, Aceh Besar yang dipotret dari udara, Selasa (29/5). Pelabuhan internasional terbesar di Aceh tersebut hingga kini tidak berfungsi maksimal dan masih sepi disinggahi kapal-kapal barang dari luar negeri, seharusnya bisa difungsikan untuk mengekspor hasil alam Aceh sehingga bisa menumbuhkembangkan perekonomian masyarakat.
FOTO | Pelabuhan Malahayati Dari Udara
Baca Tulisan Lainnya
- Advertisement -