Murid dari berbagai sekolah dasar dan menengah pertama di Banda Aceh mengikuti lomba lukis dan desain batik yang diprakarsai oleh Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif di Museum Tsunami, Sabtu (1/12). Kemenparekraf juga memamerkan 24 lukisan hasil karya pelajar SD dan SMP Se-Indonesia di Museum Tsunami selama dua hari.
FOTO | Belajar Lukis Batik
Baca Tulisan Lainnya
- Advertisement -