Friday, April 19, 2024
spot_img

Negeriku, Permata yang Hilang

TANAH ini
Negeri kita
Tempat aku dilahirkan
Tempat kita mengadu nasib
Bersama

Di mana kita bisa dapatkan
Negeri yang seperti dulu?

Kini,
Narkoba tersebar
Sehingga masa depan bangsa pun tak lagi bisa diharapkan
Koruptor di mana-mana
Keegoisan mereka yang tak memikirkan nasib rakyat

Keringat yang bercucuran dari lelahnya penat
Seperti tiada hasil
Semua mimpi-mimpi rakyat
Seakan mustahil
Dan kini permataku hilang

Wahai manusia setanah air
Mari bangkitkan negeri ini dari keterpurukan
Betapa berharganya tanah air ini,
Permataku…

Penulis:
Ratu Faghira Raniya
Siswi Kelas XI IPA 1
SMA Labschool Banda Aceh

Redaksi
Redaksihttp://www.acehkita.com
ACEHKITA.COM hadir sejak 19 Juli 2003. Kami bisa dihubungi via @acehkita, redaksi[at]acehkita[dot]com

Baca Tulisan Lainnya

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Stay Connected

0FansLike
21,903FollowersFollow
24,400SubscribersSubscribe
- Advertisement -

TERBARU