Sebagian keluarga mengungsi ke Jembatan Pantee Pirak usai gempa 6 Skala Richter, Banda Aceh, Kamis (10/1). Menurut Kepala Stasiun Geofisika Mata Ie, gempa yang berpusat di 77 kilometer Barat Daya Kabupaten Aceh Jaya berkedalaman 65 kilometer di bawah permukaan laut tersebut, tidak berpotensi tsunami.
FOTO | Mengungsi Usai Gempa
Baca Tulisan Lainnya
- Advertisement -