Ismail Sunni (20), ditemani dua adiknya membersihkan kuburan keluarga di Desa Siem, Darussalam, Aceh Besar Sabtu (27/8). Sudah menjadi tradisi, menjelang Hari Raya Idul Fitri, warga membersihkan kuburan.